![]() |
https://www.vemale.com |
Bahan:
- Tepung Terigu 500 gram
- Margarin 500 Gram
- Gula Halus 400 gram
- Tepung Meizena 60 gram
- Susu Bubuk 60 gram
- Kacang tanah sangrai secukupnya kemudian haluskan
- Kuning telur 2 butir
- Butter secukupnya
Cara Membuat:
- Gula halus dan margarin dicampurkan kemudian di kocok/dimikser
- Setelah halus masukkan kuning telur, pengocokkannya tidak perlu terlalu lama.
- Satukan Susu bubuk, meizena, tepung kemudian di ayak
- Masukkan kacang halus di dalam adonan
- Masukkan tepung terigu sedikit demi sedikit, aduk hingga rata sampai bisa di bentuk
- Bentuk adonan sesuai selera, biasanya menyerupai bulan sabit
- Kemudian masukkan ke dalam oven, tunggu hingga matang
Post Comment
Post a Comment
Terima kasih sudah berkunjung dan berkomentar di Blog saya, jangan lupa kembali kesini lagi ya.